Benedictus Eduardo Rainer Latuny Raih Medali Emas Kejuaraan Pencak Silat Pengda DKI Open

menit.online, JAKARTA – Haru biru mewarnai penyerahan medali emas Kejuaraan Pencak Silat Penda DKI Open yang diraih Benedictus Eduardo Rainer Latuny. Siswa kelas 7 B SMPN 34 Kota Bekasi ini merasa senang. Karena buah disiplinnya selama ini telah berhasil dipetik pada kejuaraan Pencak silat Pengda DKI Open, Sabtu (7/9/2024) di Kodam Jaya. “Perasaan saya sangat […]

Lanjutkan Membaca

Ketua PWI Perwakilan Bekasi Berharap Bisa Beriringan Dengan Dinas Pendidikan

menit.online, KOTA BEKASI – Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bekasi menerima audiensi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bekasi Raya pada, Kamis (5/9/2024). Para pengurus PWI Perwakilan Bekasi diterima di ruang rapat Kepala Dinas. Tujuan PWI Perwakilan Bekasi pada audiesnsi kali ini  adalah turut serta membangun Kota Bekasi melalui pemberitaan yang sejuk dan mencerahkan. Ahmad Yani selaku Plt. Kepala […]

Lanjutkan Membaca

50 Anggota DPRD Kota Bekasi Di Lantik Hari Ini

menit.online, KOTA BEKASI – Sebanyuak 50 anggota DPRD Kota Bekasi Periode 2024-2029 diambil sumpahnya oleh Ketua Pengadilan Negeri (PN) Kota Bekasi, Moch Yuli Hadi, di Gedung Paripurna DPRD Kota Bekasi Jl. Chairil Anwar No. 112 Bekasi timur, Kota Bekasi pada, Senin (26/8/2024). PKS pada periode 2024-2029 ini masih mengungguli partai-partai lainnya dengan perolehan kursi 11, disusul PDIP dengan […]

Lanjutkan Membaca

Kesbangpol dan FKUB Gelar Sosialisasi Majelis Umat Beragama

menit.online, KOTA BEKASI – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Bekasi bekerjasama dengan Kesbangpol Kota Bekasi untuk menjaga kerukunan di Kota Bekasi. Bertemakan, “Meningkatkan kerja MUB kecamatan dan MUB kelurahan se-Kota Bekasi dalam rangka Kota Bekasi menjadi Kota Toleransi No. 1 se-Indonesia”.  Baca juga: Menteri AHY Beri Sertifikat Eletronik Turut hadir perwakilan Kejaksaan Negeri Kota Bekasi, Ketua […]

Lanjutkan Membaca

Menteri AHY Beri Sertifikat Eletronik

menit.online, KOTA BEKASI – Menteri AHY Sambangi Kantor Pertanahan Kota Bekasi Beri Sertifikat Eletronik untuk Aset Tanah Milik Pemerintah dan Masyarakat. Menteri Argaria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) memberikan Sertifikat Eletronik untuk Aset Tanah milik Pemerintah, BMN, BUMN, Wakaf, Rumah Ibadah, dan PTSL di Kota Bekasi pada, Rabu (7/8/2004) Kedatangan Menteri […]

Lanjutkan Membaca

PPID Utama Kunjungi PPID BKPSDM dan PPID RSUD CAM

menit.online, KOTA BEKASI – Kota Bekasi – Bagian Humas Sekretariat Daerah Kota Bekasi selaku PPID Utama Pemkot Bekasi kunjungi PPID Badan Kepegawaian dan Pelatihan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Bekasi dan PPID Pelaksana RSUD dr Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi, dihari terakhir monev pemeringkatan PPID Pelaksana, Pada, Selasa (6/8/2024). Total ada 11 PPID Pelaksana OPD Pemkot Bekasi masuk […]

Lanjutkan Membaca

Tim Monev Sambangi Dua PPID Pelaksana Kecamatan

menit.online, KOTA BEKASI –  Pemerintah Kota Bekasi melalui Bagian Humas Setda Kota Bekasi menggelar lanjutan monitoring dan evaluasi pemeringkatan kepada Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) perangkat daerah dalam penerapan UU Keterbukaan Informasi Publik Nomor 14 Tahun 2008, Pada, Selasa (5/8/2004) Bagian Humas selaku PPID Utama menyambangi 2 PPID Pelaksana Kecamatan Pondok Gede Kota Bekasi, dan PPID Pelaksana […]

Lanjutkan Membaca

Pj. Wali Kota Bekasi Hadiri Upaca Peringatan Hari Koperasi Ke-77

menit.online, KOTA BEKASI – Penjabat Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad, menghadiri upacara peringatan hari koperasi ke-77 yang dilaksanakan di Plaza Wali Kota Bekasi dengan tema “Koperasi sebagai Ekosistem untuk Konsolidasi, Akselerasi, dan Eskalasi Ekonomi Mikro dan Kecil” Pada, Senin (5/8/2024). Dalam amanatnya, Gani Muhamad menekankan pentingnya peran koperasi agar semakin strategis dalam menjawab tantangan krisis dan ketidakpastian […]

Lanjutkan Membaca

Pj. Wali Kota Bekasi Beri Pesan Pada Perayaan Harganas Ke-31

menit.online, KOTA BEKASI –  Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Bekasi menggelar perayaan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31. Kegiatan ini bertempat di area CFD Jl. A. Yani, yang dihadiri langsung oleh Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad, Dandim 0507 Bekasi, Rico Sirait, Kepala DP3KB Provinsi Jawa Barat, dr. Siska Gerfianti, Sekretaris BKKBN Provinsi Jawa Barat, […]

Lanjutkan Membaca

KUMKM Harus Adaptif Terhadap Perkembangan Zaman

menit.online, KOTA BEKASI – Pemerintah Kota Bekasi terus berupaya dalam memajukan Koperasi UMKM. Salah satunya dengan menyelenggarakan Gebyar Peringatan Hari Koperasi Tingkat Kota Bekasi Ke-77 Tahun 2024 di Plaza Wali Kota Bekasi dengan tema “Koperasi sebagai Ekosistem untuk Konsolidasi, Akselerasi, dan Eskalasi Ekonomi Mikro dan Kecil” pada, Minggu (4/8/2024). Baca juga: Sekretariat Daerah Kota Bekasi Gelar […]

Lanjutkan Membaca